Bahasa Bulango Nasibmu Kini (Bagian 2), oleh: Dr. Dewi Dama, S.Pd., M.Ed

(Artikel ini adalah lanjutan dari tulisan saya bagian pertama yang berjudul “Bahasa Bulango Nasibmu Kini”. Pada bagian ini, penulis akan membahas tentang gejala kepunahan Bahasa Bulango dari sisi sejarah.) Sebagaimana telah disebutkan sebelumnya bahwa Bahasa Bulango adalah bahasa dalam rumpun Austronesia. Data menunjukkan bahwa kebanyakan bahasa-bahasa Austronesia tidak mempunyai sejarah panjang dalam bentuk tertulis, sehingga […]

Loading