Mahasiswa PMS SMPN  1 Tilongkabila Laksanakan Sosialisasi Pemanfaatan Media Educaplay dan Wordwall bagi Guru

fsb.ung.ac.id, Gorontalo – Saat ini era digitilasasi semakin ‘menyala’  seiring berkembangnya berbagai teknologi di semua sendi kehidupan. Tak terkecuali di bidang pendidikan.  Perkembangan teknologi di dunia pendidikan telah mendorong etos para guru untuk berkreasi dan berinovasi dalam pembelajaran. Salah satu kreasi yang dapat dilakukan oleh guru adalah merancang media pembelajaran yang berbasis digital yang menarik dan efektif di […]

Internasional Webinar: 4th International Transfer Knowledge Forum, Dewi Dama Sikapi Keadaan Dunia Pendidikan Dewasa ini

fsb.ung.ac.id, Gorontalo – Menjadi peserta Internasional Webinar: 4th International Transfer Knowledge Forum yang disponsori oleh TEFLIN, Dr. Dewi Dama, S.Pd., M.Ed, salah satu dosen tetap pada Prodi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Fakultas Sastra dan Budaya (FSB) Universitas Negeri Gorontalo (UNG) turut menyikapi tentang keadaan di dunia pendidikan dewasa ini, Sabtu (19/10/2024), di Grand H.A.P Hotel (Onsite, Hybrid). […]