Jurusan Sendratasik UNG Terima Kunjungan Study Tour “Move and Groove Day” dari Kharisma Bunga Bangsa Elementary School

fsb.ung.ac.id, Gorontalo – Jurusan Pendidikan Sendratasik, Fakultas Sastra dan Budaya (FSB), Universitas Negeri Gorontalo (UNG) menerima kunjungan kegiatan Study Tour Chapter Day Out dari Kharisma Bunga Bangsa Elementary School, School of Character dengan mengusung tema “Move and Groove Day”, Kamis (2/10/2025) di Laboratorium Tari Jurusan Pendidikan Sendratasik. Kegiatan ini merupakan bagian dari program pembelajaran di luar kelas […]