MENGANYAM ASA: MERAJUT JARINGAN PENGGERAK LITERASI GORONTALO YANG TANGGUH

Oleh Dr. Herman Didipu, S.Pd., M.Pd. fsb.ung.ac.id, Gorontalo – Gerakan literasi di Provinsi Gorontalo sedang berada pada titik balik yang menarik. Semangat untuk membangun masyarakat membaca telah menyala, ditandai dengan tumbuhnya berbagai komunitas penggerak literasi di pelosok daerah. Namun, tantangan kita kini telah bergeser dari sekadar menyediakan buku kepada bagaimana membuat kegiatan literasi menjadi relevan, menarik, dan berkelanjutan. […]

DEBAT BAHASA INDONESIA: RUANG SISWA MENJADI PEMIKIR TANGGUH

Oleh Dr. Herman Didipu, S.Pd., M.Pd. fsb.ung.ac.id, Gorontalo – Pada era informasi dan opini berseliweran dengan cepat seperti saat ini, kemampuan untuk menyampaikan pendapat secara logis, sistematis, dan santun bukan lagi sekadar bakat, melainkan sebuah kebutuhan. Inisiatif SMK N. 1 Gorontalo Utara dalam menyelenggarakan kegiatan “Pengembangan Talenta Bakat dan Minat Peserta Didik dalam Bidang Debat Bahasa Indonesia” adalah […]

Riyandi Abdul Hakim Raih Juara 3 Poster di SCRIPTUM International Language Festival 2025

fsb.ung.ac.id, Gorontalo – Fakultas Sastra dan Budaya Universitas Negeri Gorontalo (UNG) mencatatkan prestasi membanggakan. Seorang mahasiswa baru Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris, Riyandi Abdul Hakim, sukses meraih Juara 3 pada cabang Poster Competition dalam ajang bergengsi SCRIPTUM International Language Festival 2025 yang diselenggarakan oleh Universitas Negeri Padang, Minggu (05/10/2025) Keberhasilan Riyandi, yang baru menapaki semester pertama, menjadi bukti […]

Mahasiswa Baru Pendidikan Bahasa Inggris UNG Raih Juara 3 Nasional di SCRIPTUM International Language Festival

fsb.ung.ac.id, Gorontalo – Prestasi membanggakan kembali diukir oleh mahasiswa Universitas Negeri Gorontalo (UNG). Amanah Ramdiah, mahasiswa angkatan 2025 Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris, Fakultas Sastra dan Budaya, berhasil meraih Juara 3 kategori Esai dalam ajang SCRIPTUM International Language Festival 2025 yang diselenggarakan oleh Universitas Negeri Padang. Dr. Dewi Dama, S.Pd. M.Ed mengatakan, kompetisi ini merupakan ajang bergengsi yang […]

SCRIPTUM UNP 2025, Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa Inggris Raih Juara 2 Voice Over Bahasa Jepang

fsb.ung.ac.id, Gorontalo – Dua mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris, Fakultas Sastra dan Budaya Universitas Negeri Gorontalo (FSB UNG), berhasil menorehkan prestasi gemilang dalam ajang SCRIPTUM International Language Festival 2025 yang digelar oleh Universitas Negeri Padang (UNP). Keduanya, Alief Hidayatullah Saleh dan Aisyah Tantri, sukses meraih Juara 2 pada kompetisi Voice Over cuplikan film atau anime berbahasa […]

Belajar IELTS dan Academic Writing: Antara bahasa dan identitas akademik

Oleh: Dr. Abid, S.S., MA TESOL fsb.ung.ac.id, Gorontalo – Mungkin banyak orang yang menganggap kalau belajar IELTS, khususnya Academic Writing, seharusnya dilakukan setelah benar-benar mahir berbahasa Inggris. Padahal, di kelas Writing for Academic Purposes, Jurusan Bahasa Inggris, dengan mahasiswa yang sebagian besar masih berada di level A2, proses belajar justru menjadi jauh lebih menarik karena dimulai dari keterbatasan. […]

Wujudkan Komitmen Peningkatan Mutu dan Integritas Pelayanan Akademik, FSB UNG Laksanakan Sosialisasi dan Penguatan Hasil RAPIM Universitas

fsb.ung.ac.id, Gorontalo – Fakultas Sastra dan Budaya (FSB) Universitas Negeri Gorontalo melaksanakan kegiatan Sosialisasi, Pembahasan, dan Penguatan Hasil Rapat Pimpinan (RAPIM) Universitas dalam rangka meningkatkan layanan mutu dan integritas pelayanan akademik, Kamis (2/10/2025) bertempat di Ruangan Lo’oade, Fakultas Sastra dan Budaya. Kegiatan ini diikuti oleh para guru besar, dekan dan para wakil dekan, ketua dan sekretaris jurusan, […]